Wiyatno Tinjau Langsung Korban Kebakaran Pasar Sari Mulia Kapuas

Mon, 21 Apr 2025 12:58:20pm author banuakita
IMG_20250421_113313

KUALA KAPUAS – Suasana duka masih menyelimuti kawasan Pasar Sari Mulia, khususnya blok F, usai kebakaran hebat yang melanda pertokoan tersebut Minggu (20/4/2025) malam. Di tengah kesedihan para pedagang yang kehilangan tempat usahanya, sosok pemimpin hadir menunjukkan empatinya secara langsung.

Senin pagi (21/4/2025), Bupati Kapuas, HM. Wiyatno, S.P bersama Wakil Bupati Dodo, S.P dan jajaran OPD terkait, mengunjungi pasar besar Kuala kapuas lokasi kejadian. Langkah mereka mantap menapaki puing-puing bekas kebakaran, menyapa satu per satu pedagang yang masih tampak syok.

“Sabar, ya. Kami di sini bukan hanya melihat, tapi juga ingin segera membantu,” tutur Wiyatno, pada salah satu pedagang yang lapaknya ludes dilalap api.

Kunjungan itu bukan sekadar formalitas. Wiyatno langsung menginstruksikan dinas terkait untuk mendata kerugian dan menyalurkan bantuan secepatnya. Selain menyampaikan keprihatinan atas musibah yang menimpa pedagang ia juga menyampaikan pesan penting kepada seluruh warga, khususnya pelaku usaha di pasar, untuk selalu waspada terhadap potensi kebakaran.

“Jangan sepelekan kondisi instalasi listrik. Pastikan semua aman, apalagi saat meninggalkan kios,” ujarnya mengingatkan.

Para pedagang pun menyampaikan rasa terima kasih atas perhatian yang diberikan.(*)

 

 

Baja Juga

banuakitabanner
banuakitabanner2
banner benuakita rev1
banuakitabanner3
banner banuakita ramadhan
Proyek Baru - 2025-03-29T150059.975
Proyek Baru - 2025-03-29T150046.691
Proyek Baru - 2025-03-29T150028.073
Proyek Baru - 2025-03-29T150017.112
Proyek Baru - 2025-03-29T150007.408
Proyek Baru - 2025-03-29T145954.222
Proyek Baru - 2025-03-29T145944.638
banner benuakita rev2
Proyek Baru - 2025-03-29T145922.341
Proyek Baru - 2025-03-29T145911.186
Proyek Baru - 2025-03-29T145900.322
Proyek Baru - 2025-03-29T145848.416
Proyek Baru - 2025-03-29T150147.184
Proyek Baru - 2025-03-29T150133.750
Proyek Baru - 2025-03-29T150123.586
Proyek Baru - 2025-03-29T150109.905
Proyek Baru - 2025-03-30T135539.385

News Feed

Sakit Hati Lalu Tembak Orang Menggunakan Air Soft Gun, Pria Kapuas Diamankan Polisi

Thu, 24 Apr 2025 08:34:43am

KUALA KAPUAS – Aksi penganiayaan terjadi di Jalan Pemuda KM. 5,5, Kelurahan Selat Utara, Kecamatan Selat, Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah....

Dugaan Politik Uang Kembali Bayangi PSU Pilkada Banjarbaru, Tim Hukum Hanyar Gugat ke MK

Wed, 23 Apr 2025 05:18:45pm

JAKARTA – Aroma busuk politik uang kembali mencuat dalam perhelatan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Banjarbaru 2024. Tim Hukum Hanyar (Haram...

Bupati Kapuas Trail Adventure 2025 Siap Digelar di Kota Air

Wed, 23 Apr 2025 12:27:58pm

KUALA KAPUAS – Kota Air bakal bergetar! Ajang paling ditunggu-tunggu oleh para rider lintas Kalimantan kembali hadir. Bupati Kapuas Trail Adventure...

Meriah! Festival Budaya Tingang Menteng Panunjung Tarung 2025 Resmi Dibuka di Kapuas

Tue, 22 Apr 2025 08:08:43pm

KUALA KAPUAS – Malam yang penuh warna dan semangat budaya menyelimuti Stadion Panunjung Tarung, Selasa (22/4/2025), saat Festival Budaya Tingang...

Pelanggaran Merek Dagang, Polres Kapuas Amankan Ratusan Galon Air Isi Ulang Bermerek “Prof” Tanpa Izin

Tue, 22 Apr 2025 04:25:35pm

KUALA KAPUAS – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Unit Resmob Polres Kapuas berhasil mengungkap kasus dugaan pelanggaran hak atas merek dagang...

Wabup Barsel Kunjungi Warga Terdampak Banjir di Desa Talio: Hadirkan Bantuan, Harapan, dan Teladan Kepemimpinan

Tue, 22 Apr 2025 04:21:54pm

BUNTOK – Banjir yang melanda Desa Talio dan sekitarnya di Kecamatan Karau Kuala menyisakan kesedihan dan keprihatinan bagi warga. Namun di tengah...

Puncak Hari Jadi Kota Kuala Kapuas ke-219 dan HUT Pemkab Kapuas ke-74 Digelar Laluhan dan Ngarunya

Tue, 22 Apr 2025 02:04:41pm

KUALA KAPUAS – Sebagai bagian dari rangkaian dan puncak perayaan Hari Jadi Kota Kuala Kapuas ke-219 dan Hari Ulang Tahun Pemerintah Kabupaten...

Pemkab Kapuas Serahkan Motor Trail untuk 17 Camat, Dukung Kesiapsiagaan Karhutla

Mon, 21 Apr 2025 02:41:02pm

KUALA KAPUAS – Pemerintah Kabupaten Kapuas terus menunjukkan keseriusannya dalam upaya pencegahan dan penanganan kebakaran hutan dan lahan...

Pemkab Kapuas Serahkan Kendaraan Operasional untuk Perkuat Penanganan Karhutla

Mon, 21 Apr 2025 01:35:58pm

KUALA KAPUAS – Pemerintah Kabupaten Kapuas menunjukkan keseriusannya dalam menangani kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) dengan menyerahkan...

Dukung Penegakan Hukum, Bupati Kapuas Serahkan Hibah untuk Kejari: Sinergi Nyata Demi Pemerintahan Bersih

Mon, 21 Apr 2025 12:58:58pm

KUALA KAPUAS – Pemerintah Kabupaten Kapuas kembali menegaskan komitmennya dalam memperkuat sinergi lintas sektor, kali ini melalui penyerahan hibah...

Berita Terbaru

International

Fokus